Tim bulu tangkis Indonesia sukses mencatat sejarah dengan lolos ke final Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Campuran Asia (BAMTC) 2025 untuk pertama kalinya sejak ajang ini digelar pada 2017. Kepastian ini diperoleh setelah skuad Merah Putih menaklukkan Thailand dengan skor 3-1 dalam laga semifinal yang berlangsung di Conson Gymnasium, Qingdao, China, pada Sabtu (15/2). Pertandingan dimulai …
Tag Archives: Bulu Tangkis Indonesia
Jelang All England 2025, Jonatan Christie Alami Cedera Paha: Masih dalam Pemulihan!
Menjelang perhelatan All England 2025, pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, mengalami ketidaknyamanan di bagian pahanya. Jojo—sapaan akrabnya—sebenarnya sudah merasakan gangguan ini sejak India Open 2025 pada Januari lalu, tetapi ia tetap bertanding hingga Indonesia Masters 2025. “Saat ini masih dalam tahap pemulihan karena sebelumnya sempat terasa kurang nyaman di paha dan pinggang,” ujar …